Kamis, 27 Maret 2014

[Anime] Hal The Movie

 HAL
Hal (ハル Haru) is a 2013 Japanese animated film directed by Ryōtarō Makihara.
At the 2013 Anime Expo convention Funimation announced that they had acquired rights for a North American release.
 
Sipnosis
Menceritakan jika suatu saat teknologi sudah membaur dalam kehidupan sehari-hari, dimana robot sudah dapat diprogram seperti manusia. Dalam cerita ini robot itu akan menggantikan Hal yang meninggal karena kecelakaan pesawat untuk membantu Kurumi pacar Hal yang sangat terpukul dengan kecelakaan itu.
 
Cast
Hal robot mencoba memahami kehidupan Hal dimasa lalu, Pengaruh Kurumi juga menyebabkan pemahaman bagi Hal mengenai makna untuk hidup
Karena pengejaran teman Hal dimasa lalu, Hal mengingat semuanya. Ia ingat bahwa yang sebenarnya meninggal dalam kecelakaan pesawat adalah Kurumi bukan dirinya.
Dengan pertimbangan kakek Kurumi yang mendengar kondisi Hal dari seorang profesor yang dekat dengan mereka, maka Q01 menjadi pengganti Kurumi.
Hal setelah kematian Kurumi beranggapan bahwa dia telah mati, bahkan menganggap bahwa dirinya adalah seorang robot.
Waktu itu ada robot yang digunakan sebagai robot terapi untuk membantu manusia, contohnya seperti Hal ini. Sejak saat itu dengan bantuan bola memori Q01 berusaha menjadi Kurumi.
Setelah ingatannya kembali maka Hal sangat berterima kasih telah mengalami semua kenangan itu dan betapa selama ini banyak orang yang peduli padanya tapi dia tidak pernah menyadarinya bahkan hampir kembali seperti masa lalu sebelum ia bertemu dengan Kurumi.
Hal sempat ingin berputus asa lagi dan ingin bersama Kurumi, tapi robot Q01 tidak menginginkan hal itu dan menyelamatkan Hal.
Kalau melihat film ini benar-benar harus konsentari penuh, karena awalnya kita dibawa ke arah kalau Hal yang meninggal dan Hal adalah sebuah robot untuk menyelamatkan Kurumi, tapi tenyata malah sebaliknya. Q01 merupakan ganti Kurumi untuk menyelamatkan Hal.
Akhir cerita Hal mulai hidup normal bersama kakek Kurumi dan mulai menyadari pentingnya kehidupan.

10 komentar:

Mela mengatakan...

Akhirnya baru ngerti dari cerita anime ini, thanks gan untuk info nya

Good Gift mengatakan...

baru ngerti juga asli, makasih guise

BE A LIGHT mengatakan...

Makasih, baru tau yang mati itu kurumi😂

Cimploh.blogspot.com mengatakan...

Animenya lucu gan

Allgamepcworked.blogspot.com mengatakan...

Mantap joss

Gratisdownlloadgame.blogspot.com mengatakan...

Makasih banyak ya gan infonya

Gamingdlfree.blogspot.com mengatakan...

Ane juga bru tau ini ceritanya

Richa Wahyuni mengatakan...

makasi aku bingung nonton pertengahannya kok bisa malah kurumi

Unknown mengatakan...

Masih bingung tadi pas nntn siapa sebenernya yg mati tapi akhirnya jadi jelas gara" nntn ini

Animegirl mengatakan...

Yes dugaanku benar. Butuh konsentrasi karena alur filem nya mundur maju